Pemkot Makassar Siapkan Belasan Posko Pengungsian Korban Banjir
Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar, menyiapkan belasan titik lokasi pengungsian bagi korban terdampak banjir di Blok 8, 9 dan 10, Perumnas Antang, Kecamatan Manggala, dan di Kelurahan Katimbang, Kecamatan Biringkanaya Makassar, Sulawesi Selatan. Beberapa titik pengungsian telah disiapkan seperti di Masjid Jabal Nur, kemudian di Masjid Anwar, Masjid Makkah, Masjid Nurul Jihad, Posyandu, Masjid Al-Muhajirin, Masjid […]
