Manfaatkan Kontainer Recover Makassar, Pasar Murah Dimulai Pekan Depan
Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar bakal menyiapkan pasar murah dengan memanfaatkan kontainer Makassar Recover. Danny sapaan akrab Ramdhan Pomanto mengatakan telah memerintahkan pihak-pihak terkait agar menyiapkannya segera. Rencananya akan beroperasi mulai Senin pekan depan. Diketahui, pasar murah merupakan upaya Pemkot Makassar dalam menekan inflasi Kota Makassar yang saat ini mencapai 5,99 persen. “Kita mengalami kenaikan sedikit inflasi 5,99. Itu sudah […]