DISKOMINFO

Berita

Tim BPKSDM Bali Tinjau Progres Rekomendasi Policy Brief di Kominfo Makassar

MAKASSAR, – Tim Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BPKSDM) Provinsi Bali mengunjungi Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Kota Makassar guna meninjau progres rekomendasi Policy Brief Pelatihan Kepemimpinan Nasional (PKN) Tingkat II Tahun 2023. Senin (23/9/2024). Kunjungan ini disambut langsung Plt Kepala Dinas Kominfo Makassar, Ismawaty Nur, adapun tim evaluasi BPKSDM Bali yakni Ida […]

Kunjungan ke War Room Pemkot Makassar: Peserta PKN Kemenag RI Pelajari Inovasi Layanan Publik

MAKASSAR,- Peserta Pelatihan Kepemimpinan Nasional (PKN) Tingkat II Pusdiklat Tenaga Administrasi Kemenag RI angkatan XXVII Tahun 2024, mengunjungi War Room Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar di Lantai 10 Balai Kota Makassar. Rabu (4/9/2024). Kunjungan ini merupakan bagian dari rangkaian visitasi yang dilakukan di Balai Kota Makassar. Juga bertujuan meninjau langsung bagaimana inovasi dan teknologi digital diterapkan […]

Plt Kadis Kominfo Makassar Paparkan Praktik Terbaik SPBE di Hadapan Peserta PKN Tingkat II Kemenag RI

MAKASSAR,- Plt Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Kota Makassar menjadi narasumber Visitasi Kepemimpinan Nasional (VKN) yang dilakukan peserta Pelatihan Kepemimpinan Nasional (PKN) Tingkat II di Makassar. Rabu (4/9/2024). Visitasi di Balai Kota Makassar ini mengangkat tema “Penguatan Layanan Publik Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE).” Peserta VKN disambut langsung Pj Sekda Kota Makassar, Firman Hamid […]

Kominfo Makassar Goes to School, Ajak Siswa Kenali Jenis Kejahatan Siber di Ruang Digital

MAKASSAR,- Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Kota Makassar, kembali melakukan edukasi mengenai keamanan siber di ruang digital. Melalui program Goes to School, literasi terus digencarkan tiap bulannya. Awal Sepetember kali ini, Kominfo Makassar mendatangi SMPN 5 Makassar. Tim sosialisasi secara langsung menyampaikan berbagai ancaman hingga cara mencegah kejahatan siber di dunia maya. Paparan itu berlangsung […]

Pemkot Makassar dan USAID ERAT Gelar Lokakarya Pemantaun untuk Pencegahan dan Penanganan Perkawinan Anak

MAKASSAR,- Pemerintah Kota Makassar gelar Lokakarya sistem pemantauan yang mendukung penguatan data dari layanan kesehatan di Kota Makassar, piloting di layanan kesehatan atau Shelter warga. Digelar di Hotel Remcy, Kamis (29/08/2024). Lokakarya ini merupakan program dari USAID ERAT. Program kerja sama antara Pemerintah Indonesia dan Pemerintah Amerika, dengan tujuan agar warga Indonesia dapat menerima manfaat dari […]

Lewat F8, Pemkot Makassar Raih Penghargaan Tokoh/Lembaga dan Usaha Inovatif

MAKASSAR,- Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar meraih penghargaan Kabar Makassar Award 2024 pada Anniversary 15Th Media KabarMakassar.com berlangsung di Ballroom Teater, Menara Phinisi Universitas Negeri Makassar, Kamis (29/8/2024). Diketahui, Kabar Makassar Award 2024 diberikan kepada tokoh dan lembaga yang memiliki dedikasi yang luar biasa bagi pembangunan, kemajuan dan kesejahteraan di Sulawesi Selatan. Pemkot Makassar sendiri dianugerahi […]

Program Merah Putih Sehat Kompas TV, Plt Kadis Kominfo Makassar Ajak Peserta Perhatikan Gizi Anak

MAKASSAR,- Mewakili Wali Kota Makassar, Plt Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo), Ismawaty Nur Hadir menyapa para peserta program Merah Putih Sehat yang diadakan Kompas TV Biro Makassar. Berlangsung di Kantor Kompas TV Makassar, Kecamatan Panakukang, Selasa (27/8/2024). Program ini merupakan rangkaian menyambut ulang tahun ke-13 Kompas TV dengan menggandeng berbagai lembaga dan komunitas, kegiatan […]

Scroll to top